Bibit Syariah
Bibit syariah adalah sebuah fitur yang disediakan Bibit jika kamu ingin berinvestasi menggunakan prinsip syariah.
Pada prinsipnya, produk syariah sama dengan produk konvensional (non-syariah) hanya saja dalam pengelolaannya yang halal dan tidak bertentangan dari prinsip-prinsip sesuai syariat Islam di pasar modal.
Jika kamu melakukan upgrade Bibit Plus menggunakan RDN Jago Syariah, maka preferensi Bibit Syariah akan otomatis aktif
Kamu bisa mengaktifkan secara manual dengan cara:
- Pergi ke halaman Profil
- Aktifkan Toggle Bibit Syariah
- Kamu juga dapat menonaktifkan Bibit Syariah dengan menonaktifkan toggle tersebut
Bibit hanya akan menampilkan produk-produk syariah saja
Kamu tidak dapat membeli produk non-syariah untuk menjaga prinsip investasi syariah kamu. Namun, kamu dapat menjual produk non-syariah yang sudah ada di portofolio kamu sebelumnya
Kamu hanya dapat menjadwalkan Systematic Investment Plan (SIP) dengan memilih produk syariah
Jika kamu berinvestasi menggunakan prinsip syariah dan kamu memiliki jadwal SIP saham, maka:
Bibit akan menonaktifkan jadwal SIP kamu
Bibit akan mengirimkan notifikasi bahwa Saham tersebut keluar dari ISSI dan Bibit telah menonaktifkan jadwal SIP kamu dengan produk tersebut
Apa Perbedaan Produk Syariah dan Produk Non-syariah?
Pada prinsipnya, produk syariah sama dengan produk konvensional (non-syariah) hanya saja dalam pengelolaannya yang halal dan tidak bertentangan dari prinsip-prinsip sesuai syariat Islam di pasar modal.
Bagaimana Cara Mengaktifkan Fitur Bibit Syariah?
Jika kamu melakukan upgrade Bibit Plus menggunakan RDN Jago Syariah, maka preferensi Bibit Syariah akan otomatis aktif
Kamu bisa mengaktifkan secara manual dengan cara:
- Pergi ke halaman Profil
- Aktifkan Toggle Bibit Syariah
- Kamu juga dapat menonaktifkan Bibit Syariah dengan menonaktifkan toggle tersebut
Apa yang Terjadi jika Saya Mengaktifkan Fitur Bibit Syariah?
Bibit hanya akan menampilkan produk-produk syariah saja
Kamu tidak dapat membeli produk non-syariah untuk menjaga prinsip investasi syariah kamu. Namun, kamu dapat menjual produk non-syariah yang sudah ada di portofolio kamu sebelumnya
Kamu hanya dapat menjadwalkan Systematic Investment Plan (SIP) dengan memilih produk syariah
Apa yang Terjadi dengan SIP Saham Saya jika Saham Keluar dari ISSI (Indeks Saham Syariah Indonesia)?
Jika kamu berinvestasi menggunakan prinsip syariah dan kamu memiliki jadwal SIP saham, maka:
Bibit akan menonaktifkan jadwal SIP kamu
Bibit akan mengirimkan notifikasi bahwa Saham tersebut keluar dari ISSI dan Bibit telah menonaktifkan jadwal SIP kamu dengan produk tersebut
Diperbarui pada: 14/08/2024
Terima kasih!